Internalisasi gerakan PBLHS oleh Kepala Sekolah Dra. Siti Makmuroh di SMP Negeri 2 Kebumen dengan membangun kepedulian terhadap kebersihan, pengelolaan sampah, dan penghijauan. Gerakan sehat kurangi sampah pelastik (Sekutik) sebagai salah satu cara menggerakan kepedulian terhadap lingkungan.